Rabu, 31 Oktober 2018

Perbedaan Windows dan Linux




Windows dan Linux merupakan suatu system operasi komputer. Windows adalah system operasi tertutup (komersial) yang berarti pada system ini kita harus membeli lisensi dari perusahaan yang membuatnya (microsoft)jika kita ingin menggunakannya, dan juga system ini tidak bisa dikembangkan oleh pihak lain.Hanya saja linux merupakan system operasi terbuka (open source) yang berarti system ini gratis dan bisa dikembangkan oleh siapa saja. Sedangkan
Karena Linux dapat dikembangkan oleh banyak orang karena sifat open sourcenya itu, maka Linux mempunyai banyak macam. Macam-macam itu di sebut “Distro”. Alasanya karena pengembanganya tidak dilakukan oleh satu orang atau perusahaan melainkan oleh banyak orang. Di windows pun juga begitu sama-sama memiliki banyak macam, tapi macam-macam itu disebut “versi” karena pengembanganya hanya dilakukan oleh satu perusahaan saja yaitu Microsoft.
Berikut adalah beberapa perbedaan antara Linux dan Windows:

Pengertian dan Fungsi VGA

Saat memutar sebuah video ataupun bermain game berat pada komputer  anda, ada sebuah komponen yang berfungsi mengatur kualitas gambar yang muncul pada komputer anda. Komponen itu biasa disebut VGA (video graphic accelerator)  berfungsi mengubah sinyal digital yang ada pada komputer menjadi tampilan grafik yang ditampilkan pada monitor komputer.

Pengertian VGA
Merupakan komponen pendukung yang ada pada komputer yang berfungsi mengolah tampilan grafik pada monitor komputer. 
VGA atau video graphic accelerator berguna untuk menerjemahkan semua sinyal digital pada komputer untk kemudian nantinya akan ditampilkan di layar monitor.

Menjadikan HP Android sebagai Modem dikomputer PC atau Laptop melalui kabel data USB.



Pastikan hp Android yang akan digunakan sudah berlangganan paket data internet dan sudah terdeteksi pada PC/laptop. Kalau belum, sebaiknya install terlebih dahulu driver sesuai dengan merk posel yang kamu gunakan, caranya :
  • Hubungkan hp Android ke komputer atau laptop via port USB
  • Buka Settings – Wireless and Networks. Untuk pengguna hp Samsung maka pilih pilihan Tethering and Portable Hotspot kemudian centang pada USB Tethering
  • Tunggu hingga aktif yang ditandai muncul tulisan Tethered


Setelah berhasil, cek perangkat apakah PC atau laptop kamu sudah dapat menggunakan koneksi internet dengan cara klik pada icon network di PC (letaknya pojok kanan bawah dekat jam). Jika berhasil menjadikan hp sebagai modem maka akan tampak tulisan Network Internet Access.


Install Windows 7 dengan menggunakan Flashdisk


Install Windows 7 dengan Flasdisk sangat mudah. Yang diperlukan cukup sediakan flashdisk, software RUFUS, dan software installer Windows 7.

 A. Penggunaan Software Rufus
Langkah-langkah cara menggunakan software Rufus, sebagai berikut:
  1. Siapkan Flashdisk (minimal flasdisk 4GB) dan Labtop atau PC 
  2. Colokan USB Flashdisk pada Lebtop atau PC
  3. Selanjutnya buka software Rufus yang sudah didownload

Selasa, 30 Oktober 2018

Cara Membuat Multi Bootable di Flashdisk Windows, Linux, dan Sistem Operasi Lainnya


Cara Membuat Multi Bootable di Flashdisk Windows, Linux, dan Sistem Operasi Lainnya

Multi bootable di Flashdisk merupakan cara yang pas mengingat penggunaan nya yang sangat simple untk meringkas instalasi dan menghemat biaya, jadi dalam 1 buah usb drive dapat menginstall banyak sistem operasi, seperti windows, linux, dan banyak os lainnya. Namun tergantung dari besar nya kapasitas dari usb, semakin besar kapasitas flashdisk yang dimiliki maka akan semakin banyak sistem operasi yang bisa dibuat sebagai installer.



Dulu jika ingin menginstall sistem operasi harus menggunakan cd / dvd drive, yang mana satu kepingan hanya bisa menampung satu operating system. Dan kepingan cd / dvd lama kelamaan kualitas nya akan berkurang yang membuat proses membaca data akan semakin lambat.

Membuat multi bootable di flashdisk menggunakan software, perangkat lunak yang digunakan banyak sekali, seperti yumi multi boot buatan pendrive, xboot, dan masih banyak lagi. Tapi disini saya hanya membagikan cara penggunaan satu tool saja, tool yang saya gunakan adalah Yumi Multi boot. karena penggunaan software yang satu ini sangat mudah.Berikut langkah - langkah nya.

Selasa, 23 Oktober 2018

cara menghubungkan dua komputer pc atau laptop


Artikel ini menjelaskan cara berbagi berkas dan internet dari komputer desktop ke komputer desktop lain atau ke laptop menggunakan kabel eternet atau kabel LAN.


Apabila anda memiliki dua komputer yang ingin dihubungkan agar dapat saling berkomunikasi dan bertukar data, sharing internet, sharing printer, sharing aplikasi, sharing game, dll. Cara yang paling mudah adalah dengan cara menghubungkan komputer dengan kabel LAN.



Untuk dapat saling berhubungan antara kedua komputer secara langsung ini (tanpa menggunakan perangkat Switch) kita gunakan Kabel UTP / kabel  LAN.

Merawat komputer agar lebih awet

perawatan komputer sangatlah penting untuk membuat komputer anda bisa menjalankan fungsi sesuai dengan spesifikasinya agar dapat ...